Kategori News

Trend Kasus Covid-19 Tahun 2021 di Lumajang Turun

WhatsApp_Image_2021-03-09_at_20_25_35

LUMAJANG, (desanews.id) – Trend kasus baru Covid-19 Tahun 2021 di Kabupaten Lumajang cenderung turun, dengan rata-rata kasus harian 5 terkonfirmasi. Hal itu di sampaikan Asisten Pemerintahan Sekda Kabupaten Lumajang, Imam Suryadi, saat menjelaskan perkembangan Covid-19 di Lumajang, pada acara Rapat Evaluasi…

2021 Pasar Modal Akan Ramai Oleh Aksi Korporasi

IMG-20210227-WA0003

Malang, (desanews.id) – Selain prediksi pertumbuhan ekonomi pada 2021, sejumlah pihak yakin animo Korporasi juga akan meningkat dibandingkan 2020 lalu, salah satunya PT Mandiri Sekuritas.  Dalam pemaparannya, Direktur Mandiri Sekuritas Silva Halim menegaskan, tak hanya investor domestik, investor asing juga akan memeriahkanpasar…

Pegawai Pajak Terjerat Suap, Eks Ketua MK: Ini Menyakitkan!

hamdan-zoelva

JAKARTA, (desanews.id) – Kasus dugaan suap yang menyeret oknum pejabat di Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan, menyakitkan bagi publik. Hal itu diungkapkan mantan Ketua Mahkamah Konstitusi, Hamdan Zoelva. Sebagaimana diketahui, berdasarkan surat perintah penyidikan yang beredar sepekan lalu, KPK telah…

Penyelundupan 42,9 Kg Sabu Asal Malaysia, Digagalkan Oleh TNI

WhatsApp-Image-2020-06-25-at-1.18.04-PM

PONTIANAK, (desanews.id) Prajurit TNI dari Satgas Pamtas Yonif 642/Kapuas menggagalkan upaya penyelundupan sebanyak 42,9 kilogram narkotika jenis sabu di Jalur Inspeksi Patroli Perbatasan (JIPP) wilayah Dusun Aruk, Desa Sebunga, Kecamatan Sajingan Besar, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat (Kalbar). “Digagalkannya upaya penyelundupan…

Kontrak Kinerja 2021, Komitmen KPK Agar Akuntabel dan Profesional

FB_IMG_1615240361133

JAKARTA, (desanews.id) – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melaksanakan Penandatanganan Kontrak Kinerja Tahun 2021, bagi Pimpinan Tinggi Madya dan Pimpinan Tinggi Pratama KPK. Dokumen tersebut akan menjadi panduan dan amanat bagi para Jurnalis (desanews.id) dalam implementasi kinerja pemberantasan korupsi yang akuntabel…

Kemendikbud Lakukan Vaksinasi Covid-19, Target 8.750 Orang

IMG-20210308-WA0029

JAKARTA, (desanews.id) – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) hari ini mulai melakukan vaksinasi bagi pegawai pada satuan kerja pusat. Bekerja sama dengan Kementerian Kesehatan dan Dinas Kesehatan DKI Jakarta, vaksinasi bertujuan untuk mencegah dan mengendalikan sebaran Covid-19, juga demi menjaga…