Kategori News

Berita Duka Ketua KTNA Winarno Tohir Tutup Usia

IMG-20210206-WA0008

Jakarta, (desanews.id)  – Winarno Tohir, Ketua Umum Kelompok Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Nasional selama tiga periode dikabarkan meninggal dunia. Kabar duka itu diterima desanews.Id Sabtu 6 Februari 2021 pagi. Hanya saja belum diketahui penyebab kematiannya Almarhum yang dikenal sebagai bapak pertanian…

Tingginya Harga Pupuk Subsidi Membuat Petani Kelimpungan

f-Petani-di-Kab-Probolinggo (1)

Probolinggo (desanews.id)  – Mulai Januari tahun ini, harga pupuk mengalami kenaikan. Meski begitu, para petani mengeluhkan adanya harga pupuk yang kerap di atas harga eceran tertinggi (HET) di salah satu daerah di Kabupaten Probolinggo. Keluhan tersebut salah satunya diungkap diungkap…

Tembus Pasar Luar Negeri, Cokelat Valentine Asal Sidoarjo jadi Incaran Dunia 

cokelat_untuk_perayaan_hari_valentine_foto_sariagriarief_l_840x576

Sidoarjo, (desanews.id) – Hari Kasih Sayang atau Valentine Day ditangkap seorang perajin coklat rumahan Desa Balongbendo, Kecamatan Balongbendo,Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur, Hani Marliana. Hani membuat terobosan produksi bertema cinta. Alhasil inovasi cokelat berkarakter Valentine Day berhasil mendongkrak penjualan dibandingkan bulan sebelumnya. Hani mengatakan, bisnis…